Tahun Baru Imlek merupakan perayaan terpenting orang Tionghoa. Perayaan tahun baru imlek dimulai di hari pertama bulan pertama (bahasa Tionghoa: pinyin: zhēng yuè) di penanggalan Tionghoa dan berakhir dengan Cap Go Meh di tanggal kelima belas (pada saat bulan purnama). Malam tahun baru imlek dikenal sebagai Chúxī yang berarti “malam pergantian tahun”. Sebelum bercerita banyak […]
tahun baru
Arti Happy New Year Bagiku
Pagi yang cerah di awal tahun 2012, awan tipis menyelimuti indahnya langit biru, dan mentaripun bersinar dengan penuh senyuman, 1 januari 2012, sebuah tanggal yang kedatangannya disambut dengan begitu meriahnya oleh semua manusia yang ada didunia ini, sebuah tanggal yang ketika detik-detik pergantian menuju tanggal tersebut dihitung secara ramai, sebuah tanggal yang untuk menuju tanggal […]
Rumusan Resolusi 2012
Tahun 2012 sudah tinggal menghitung hari, setiap kali ngumpul dengan teman-teman pasti di tanyain apa resolusimu di tahun 2012 nanti?? dan jawaban yang paling sering keluar yaitu ” Tunggu aja tanggal mainnya,, :)”, setiap orang pasti mempunyai resolusi, tentunya resolusi juara yang ingin dicapai, tapi mungkin tidak dapat diucapkan dengan kata-kata begitu pula dengan saya. […]